Bahan :
- 1 ekor ayam, rebus sampai matang
- 2 buah kentang, direbus
- 5 butir telur rebus
- Bawang goreng secukupnya
- Tauge secukupnya
- 1 batang serai, di memarkan
- 2 cm lengkuas, dimemarkan
- Daun bawang dan Seledri iris halus
- garam dan gula secukupnya
- Merica secukupnya
- Jeruk nipis
- 5 siung bawang putih
- 3 butir bawang merah
- 5 butir kemiri
- 1 cm jahe
- 1 cm kunyit
- Suir-suir ayam yang sudah direbus, sisihkan
- Masukkan bumbu halus, serai, lengkuas, gula, garam, dan merica kedalam kedalam kaldu ayam sampai mendidih. Cicipi rasanya.
- Jika rasanya sudah terasa pas dan enak, siapkan mangkuk lalu susun telur, tauge, kentang rebus dan suiran ayam kemudian sirami dengan kuah soto.
- Taburu atasnya dengan bawang goreng, daun bawang dan daun seledri. Tambahkan perasan air jeruk nipis jika suka.
- 5 butir cabai rawit rebus lalu haluskan.
- Tambahkan sedikit garamdan beri sedikit air kaldu panas.