Resep Cara Membuat Milk Shake Float Vanila

Resep Cara Membuat Milk Shake Float Vanila. Hai bunda, yuk bikin minuman ala kafe buat kluarga tercinta. Cara Membuat Milk Shake Float Vanila ini gak sulit kok bunda. Bunda di rumah tinggal siapin bahan dan ikutin Resep Cara Membuat Milk Shake Float Vanila di bawah ini. Selamat mencoba....


Bahan :
  • 1 skup es cream rasa vanila
  • 1 sachet susu bubuk rasa vanila
  • 200 ml air putih
  • 1 kotak kecil susu vanila siap minum
  • gula cair (optional)
  • 1 sdm messes
  • Es batu, serut
Cara Membuat :
  1. Pertama siapkan gelas shaker, lalu masukkan susu bubuk, susu cair, hula, air dan es batu.
  2. Shake atau kocok gelas dengan gerakan cepat supaya susu tercampur rata.
  3. Siapkan Gelas saji dan tuang dalam gelas. Tambahkan 1 skup es cream vanila. Tburi messes di atasnya.
  4. Milk Shake Float Vanila siap untuk di sajikan.